Alat Musik Kolintang Minahasa Didaftarkan ke UNESCO sebagai Warisan Dunia

Norman Octovianus
Alat musik Kolintang didaftarkan ke UNESCO. Foto/Istimewa

Menurut Fadli, saat ini Indonesia memiliki sekitar 2.000 warisan budaya tak benda, namun hanya 13 di antaranya yang telah diakui oleh UNESCO. "Kekayaan budaya kita luar biasa, dan kami ingin lebih banyak lagi yang tercatat sebagai warisan budaya dunia. Ini adalah bagian dari upaya untuk melestarikan dan memperkenalkan budaya kita kepada dunia," ungkap Menteri Kebudayaan itu.

Kolintang sendiri merupakan alat musik tradisional Minahasa yang terdiri dari bilah kayu yang disusun di atas bak kayu. Alat musik ini digunakan dalam berbagai upacara adat dan pertunjukan seni di Minahasa. (*)

 



Editor : Fabyan Ilat

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network