Waspada! 6 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Sebabkan Gagal Ginjal

Intan Rakhmayanti Dewi
Banyak minum air putih dapat mencegah gagal ginjal. (Foto ilustrasi: Freepik)

5. Terlalu banyak minum alkohol

Studi telah menemukan bahwa lebih dari empat minuman sehari dikaitkan dengan dua kali lipat risiko penyakit ginjal kronis. Para ahli mengatakan alkohol menyebabkan perubahan fungsi ginjal yang menghambat kemampuan untuk menyaring darah.

Alkohol juga mempengaruhi tekanan darah yang pada akhirnya menyebabkan gangguan pada fungsi ginjal tubuh. Jika ingin menghindari penyakit ginjal, jalani hidup di mana tetap aktif dan bugar, mengontrol kadar gula darah, dan menjaga pola makan sehat dengan banyak cairan.

6. Kurang tidur

Fungsi ginjal diatur oleh siklus tidur-bangun yang membantu mengkordinasikan beban kerja organ selama seminggu. Para peneliti dari Boston's Brigham and Women's Hospital mempelajari kebiasaan tidur para sukarelawan wanita dan menemukan bahwa terlalu sedikit tidur dikaitkan dengan penurunan fungsi ginjal yang lebih cepat.

Editor : Norman Octavianus

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network