Prabowo menegaskan bahwa korupsi adalah ancaman serius bagi kehancuran negara. Ia bertekad untuk terus berjuang melawan para koruptor tanpa rasa takut. "Saya siap mati untuk bangsa dan negara. Saya tidak gentar menghadapi mafia, apalagi dengan dukungan Kapolri, TNI, dan para guru yang akan membantu saya," tambah Prabowo dengan tegas.(*)
Editor : Fabyan Ilat
Artikel Terkait