Bandara Sam Ratulangi Manado Siapkan Posko Pelayanan Natal dan Tahun Baru

Subhan Sabu
Apel Pembukaan Posko Nataru 2023 di Bandara Internasional Sam Ratulangi Manado (Foto: Istimewa)

Posko ini melibatkan 191 personel yang terbagi dalam tiga shift. Adapun  personel posko terdiri dari pihak internal Angkasa Pura I dan pihak eksternal seperti Otoritas Bandara, personel dari TNI POLRI, Kantor Kesehatan Pelabuhan, dan BMKG. 

Diselenggarakannya Posko Nataru guna kelancaran arus penumpang di sisi darat, terminal dan sisi udara yang akan terus dipantau untuk memastikan tingkat keselamatan, keamanan serta pelayanan di Bandar Udara terkait operasi pesawat udara, penumpang dan barang selama musim mudik ini.



Editor : Subhan Sabu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network