Daftar Pemimpin Negara Termuda di Dunia, Ada Presiden Berusia 27 Tahun

Alvindo Eklesia
Sebastian Kurz salah satu yang masuk daftar pemimpin termuda di dunia. Foto/Istimewa

4. Sebastian Kurz 


Foto/Istimewa

Lahir pada 27 Agustus 1986, Sebastian Kurz menjadi Kanselir Austria pertama kali pada 2017 atau berusia 31 tahun dan kemudian kembali pada 2020.

 

5. Oleksiy Honcharuk 


Foto/Istimewa

Oleksiy Honcharuk, lahir pada 7 Februari 1984, menjabat sebagai Perdana Menteri Ukraina usia 35 tahun dari Agustus 2019 hingga Januari 2020.

 

6. Kim Jong-un 


Foto: Istimewa

Lahir pada 8 Januari 1983 atau 1984, Kim Jong-un menjadi Pemimpin Tertinggi Korea Utara pada 2011 atau berusia 27 tahun setelah kematian ayahnya, Kim Jong-il. Ia menjadi salah satu pemimpin termuda di dunia saat itu.

Editor : Fabyan Ilat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network