Ingin Rutin Bangun Pagi? Silahkan Coba 4 Cara Ini

Iman Firmansyah
Bangun pagi membuat seseorang lebih bahagia. (Foto: Freepik)

3. Buat Alasan Kenapa Harus Bangun Pagi

Anda bisa memotivasi diri sendiri agar bangun lebih pagi seperti tidak ingin terlambat beribadah, berolahraga pagi atau ingin melaksanakan perencanaan pekerjaan hingga tidak mau telat untuk pergi ke kantor.

 

4. Hindari Makan Sebelum Tidur

Makan berat sebelum tidur dapat membuat tubuh yang seharusnya beristirahat malah sibuk bekerja memproses makanan yang baru Anda makan sehingga anda akan tidur larut malam. Jika lapar, ganti makan berat dengan camilan sehat yaitu buah atau perbanyak minum air putih.

 

Editor : Fabyan Ilat

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network