Delima, Buah dengan Segudang Manfaat yang Keistimewaannya Tertulis dalam Alquran dan Hadits

Novie Fauziah
Buah delima memiliki manfaat yang luar biasa, dan juga menjadi salah satu buah yang keberadaannya tertulis dalam Alquran dan hadits. (Foto: Freepik)

Sejumlah riset kedokteran mutakhir menyatakan, bahwa kulit bagian dalam berwarna putih yang terdapat di antara butiran-butiran buah delima memiliki manfaat medis berikut: 

- Meredakan pembengkakan varises, menguatkan memori otak, dan berperan penting bagi pengobatan radang sendi. Delima juga dapat mencegah radang diklofenak melalui pemanfaatan kloroform yang diekstrak dari kerak dan bijinya. 

- Memperkuat daya tahan tubuh karena mampu merangsang tubuh untuk memproduksi zat antioksidan dan mengendalikan pertumbuhan radikal bebas yang bisa menyebabkan penyakit kanker, jantung, ginjal, hati, dan penuaan dini. 

- Mencegah penyempitan pembuluh nadi karena jus delima mengandung zat antioksidan dalam jumlah yang lebih banyak ketimbang buah-buahan dan sayuran lainnya. 

Editor : Norman Octavianus

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network