Wajib Tahu! Ini Perbedaan Nyeri Asam Lambung dan Jantung Tersumbat di Dada
Sabtu, 12 November 2022 | 14:21 WIB
"Sedangkan penanganan nyeri dada akibat penyakit jantung koroner dan jenis penyakit jantung lainnya tentunya didasari dengan mengontrol penyakit dasarnya seperti diabetes, darah tinggi, kolesterol dengan modifikasi gaya hidup, olahraga, konsumsi obat-obatan secara teratur dan rutin memeriksakan diri ke dokter," bebernya.
Artikel ini telah tayang di SINDOnews.com dengan judul: Kenali Perbedaan Nyeri Dada Akibat Gerd dan Jantung Tersumbat
Editor : Fabyan Ilat