JAKARTA, iNews.id - Selain untuk digunakan membuat beberapa jenis makan dan makanan, jeruk nipis juga banyak dimanfaatkan untuk berbagai hal, mulai dari bahan penyedap masakan sampai untuk obat batuk.
Walaupun jeruk nipis memiliki rasa yang sangat asam, namun memiliki kandungan vitamin C dan asam sitrat yang banyak, serta manfaat lainnya. Dilansir dari Healthline, Sabtu (27/11/2020), berikut manfaat jeruk nipis bagi kesehatan
1. Sumber antioksidan yang baik
Radikal bebas yangg berlebih pada tubuh dapat memicu timbulnya penyakit penyakit kronis, seperti penyakit jantung, diabetes, dan berbagai jenis kanker. Kandungan antioksidan pada jeruk nipis sangat penting bagi tubuh manusia, sebab antioksidan dapat melawan radikal bebas yang ada di dalam tubuh.
2. Meningkatkan sistem pencernaan
Jika masalah pencernaan datang, jeruk nipis dapat menjadi solusi yang ampuh. Kandungan flavonoid dalam jeruk nipis juga dapat mendorong terjadinya sekresi cairan pencernaan. Sifat asam pada buah ini dapat membantu air liur memecah makanan agar pencernaan menjadi lebih baik, serta membersihkan sistem ekskretoris dan merangsang aktivitas usus.
3. Meningkatkan daya tahan tubuh
Editor : Norman Octavianus