128 Kepala Sekolah di Sulawesi Utara Terancam Dipidana Tak Lapor Dana BOS

Valentino Warouw
Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi IV DPRD Sulut dan Dinas Pendidikan Daerah Provinsi Sulut. (valentino warouw)

“Karena salah satu WTP dari rekomendasi BPK adalah penyaluran dana BOS, selalu menjadi catatan yang saat ini sudah semakin ketat,” tegas Punuh.

Dia menambahkan, sekarang sudah diperiksa satu persatu, misalnya terima Rp100 juta dan membeli lima item, akan ditanyakan mana lima item tersebut.

“Sekarang BPK diperiksa juga kinerja. Semakin baik pengelolaan keuangan diharapkan kinerja juga semakin baik,” tutup dia.



Editor : Valentino Warouw

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network