Ini 5 Daftar Makanan yang Dapat Bantu Turunkan Gula Darah Secara Alami

Iman Firmansyah
Daftar makanan yang dapat bantu turunkan gula darah secara alami. (Foto ilustrasi: Unsplash)

JAKARTA, iNews.id - Diabetes adalah penyakit yang berhubungan erat dengan gula darah, karena kondisi inilah yang menyebabkan ketidakseimbangan kadar gula dalam tubuh.

Ketika tingkat gula dalam tubuh tinggi dan melebihi dalam jumlah normal, kondisi tersebut dikenal sebagai hiperglikemia dan merupakan indikator diabetes.

Para ahli memperingatkan jika seseorang terus-menerus berada dalam kondisi kadar gula darah yang tidak seimbang dapat membuat orang itu mengalami ketoasidosis diabetik (DKA). Karenanya, sangat penting untuk mengonsumsi makanan dengan indeks glikemik (GI) yang rendah karena dapat mengatur kadar gula darah dalam tubuh.

Berikut ini daftar makanan yang dapat bantu turunkan gula darah secara alami, seperti dilansir dari laman Times Now News.

1. Kacang

Kacang adalah sumber serat, protein, asam lemak tak jenuh, antioksidan, dan memiliki angka GI rendah sehingga menjadikan kacang pilihan makanan yang baik bagi penderita diabetes. Anda bisa konsumsi kacang tanah atau kacang mete.

Editor : Norman Octavianus

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network