Tips Cara Mengganti Baterai Remot Honda Smart Key

Subhan Sabu
cara ganti sendiri remote Honda smart key (Foto: Istimewa)

II. Posisi Baterai Jangan Terbalik

Saat mengganti baterai lama dengan yang baru, perhatikan posisi baterai dengan sisi negatif ( - ) menghadap ke atas

III. Pasang Kembali Covernya

Setelah baterai baru terpasang, satukan kembali kedua bagian casingnya. Pastikan kedua sisi terpasang atau menyatu dengan baik.

Selain langkah-langkah proses penggantian baterai Smart Key, ada beberapa hal penting yang juga harus diperhatikan, seperti :

a. Ledakan bisa saja terjadi jika baterai tidak terpasang dengan benar dan menggunakan tipe baterai yang berbeda

b. Usahakan jangan terkena paparan suhu panas berlebih seperti sinar matahari langsung, dekat sumber api dan sebagainya. Hal ini bisa memicu ledakan atau kebocoran cairan baterai selama penggunaan, penyimpanan atau pengangkutan

c. Jangan membuang baterai lama yang suda tidak terpakai ke dalam sumber api atau ke dekat sumber panas. Jangan pula menghancurkan atau memotong baterai secara mekanis yang bisa memicu ledakan.

d. Hindari tekanan udara yang sangat rendah di ketinggian, karena hal ini bisa juga memicu ledakan atau kebocoran cairan baterai atau gas yang mudah terbakar

“Tak kalah penting, lakukanlah pemeriksaan dan perawatan secara berkala di bengkel AHASS terdekat untuk mempertahankan seluruh bagian motor dalam kondisi prima”, ujar Ridwan Suwandie, Technical Service Dept. Head DAW, Selasa (16/7/2024).

Editor : Subhan Sabu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network