Ini Lima Tips Membeli Rumah Impian

Tia Komalasari
Ilustrasi rumah impian. (foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Memiliki rumah tentu merupakan keinginan setiap orang. Bagaimana dengan millenial?

Membeli rumah merupakan sebuah inventasi jangka panjang.  Keberadaan tempat tinggal atau hunian merupakan salah satu kebutuhan pokok yang harus tercukupi.

Namun, mahalnya harga dasar dan kenaikan rumah setiap tahunnya menyulitkan beberapa kalangan masyarakat terutama milenials untuk membeli rumah saat ini. 

Dikutip dari program Power Brakfast IDXChannel, berikut lima tips yang bisa membantu untuk mewujudkan membeli rumah impian bagi milenial

 

1. Menabung autodebet untuk DP rumah

Hal utama  yang menjadi kesulitan dalam membeli rumah adalah membayar uang muka sebagai salah satu syarat KPR. Jadi ketika memutuskan untuk  membeli rumah, hal pertama yang kali perlu dilakukan adalah menyisikan gaji untuk di tabung.

2. Menabung dalam bentuk deposito atau emas

Menabung dalam bentuk Deposito atau emas merupakan salah satu cara paling aman dan bisa melatih kedisiplinan. 

3. Cari DP rumah yang bisa dicicil

Sekarang sudah banyak kalian temukan  program – program DP Rumah yang menawarkan cicilan rumah yang sangat memudahkan kalian dalam mencari rumah impian, serta dapat memudahkan kalian yang mempunya dana terbatas.

Editor : Fabyan Ilat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network