“Korban menabrak pagar salah satu rumah yang berada di tikungan tersebut sehingga korban langsung terjatuh dan meninggal di TKP,” terang AKP Laluas.
Kasat Lantas mengingatkan kepada para pengguna jalan agar lebih berhati-hati lagi dalam mengendarai kendaraan.
“Jaga keselamatan diri maupun orang lain, patuh aturan dalam berlalulintas,” imbaunya.
Editor : Fabyan Ilat
Artikel Terkait