Ingin Hapus Jejak Digital di Internet, Ini 6 Langkah-langkahnya

Siska Permata Sari
Ilustrasi hapus jejak digital. (Foto: Istimewa)

5. Jelajahi internet secara anonim 

Bila Anda sudah yakin jejak digital Anda terhapus dengan baik, setelah itu mungkin beralih menjelajahi internet secara anonim. 

Anda bisa menggunakan mode Penyamaran di browser, sehingga Anda bisa cukup membatasi cookie yang akan dihapus oleh situs web. 

 

6. Menggunakan internet secara sehat 

Jika Anda sudah menghapus jejak digital yang buruk, Anda bisa menggantinya dengan jejak digital yang baik. 

Gunakanlah internet secara bijak dan positif. Cara menghapus jejak digital di atas adalah cara yang paling sering dilakukan banyak orang.

 

Editor : Fabyan Ilat

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network