Sambaran petir yang panjang tidak menimbulkan efek yang membahayakan karena terjadi ribu kaki di atas tanah dan melompat dari awan ke awan di angkasa.
Fenomena ini tidak terkait dengan perubahan iklim. “Peristiwa ini ditemukan dan dikonfirmasi berkat teknologi pelacakan satelit baru. Kedua wilayah tersebut adalah tempat di dunia yang rentan terhadap jenis badai hebat serta dapat menghasilkan apa yang disebut “megaflash”,” kata Cerveny.
Editor : Fabyan Ilat
Artikel Terkait