Hindari Tabrak Pengendara Lain, Ini 6 Tips Kendalikan Mobil Saat Rem Blong

Yudi Setyowibowo
Tips kendalian mobil saat rem blong. (Foto: SINDOnews)

2. Gunakan Rem Tangan

Anda tidak bisa langsung menggunakan rem tangan ketika mobil sedang melaju kencang.

Rem tangan bisa Anda gunakan ketika tahap pertama mengurangi kecepatan dengan menurunkan gigi perseneling berhasil.

Begitu kecepatan mulai berkurang, Anda bisa menggunakan rem tangan secara perlahan. Tarik tuas rem tangan secara perlahan hingga mobil benar-benar berhenti.

Editor : Fabyan Ilat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network