28 Tahun Perjalanan Telkomsel Bergerak Maju Berkontribusi Untuk Kemajuan Bangsa

Subhan Sabu
Telkomsel memaknai usia 28 tahun dengan mengusung semangat #BersamaJadiTerdepan untuk membuka semua peluang kemajuan dalam memperkuat inklusi ekosistem digital di Indonesia secara berkekelanjutan (Foto: Ist)

Sejumlah langkah yang dilakukan antara lain dengan memperkuat platform digital layanan MyTelkomsel yang mampu memetakan profiling kebutuhan tiap pelanggan. 

Selain itu, untuk layanan digital lifestyle, Telkomsel juga memperluas model bisnis layanan streaming video MAXstream yang kini memperkuat peran menjadi publisher sejumlah film yang tayang di bioskop, yang berkolaborasi dengan sejumlah rumah produksi dan sineas lokal.

Untuk segmen B2B, melalui unit bisnis Telkomsel Enterprise yang fokus menghadirkan solusi bisnis untuk pelanggan korporasi, industri, serta Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), hingga instansi pemerintah, melalui portofolio layanan lengkap yang dapat disesuaikan.

"Mulai dari layanan konektivitas, advanced network services termasuk private network, solusi komunikasi dan kolaborasi, consumer insight, digital advertising, financial services, cloud management, cyber security, fleet management dan Internet of Things (IoT)," tambah Hendri.

Dalam menjaga proses bisnis berkelanjutan (sustainable business) yang memiliki dampak bernilai tambah bagi masyarakat dan lingkungan, serta mewujudkan keselarasan bisnis Telkomsel dengan keberlangsung lingkungan hidup yang mengacu pada penerapan prinsip Environment, Social dan Governance (ESG).

Telkomsel meluncurkan inisiatif tanggung jawab sosial ‘Telkomsel Jaga Bumi’ dengan program unggulan yang mencakup pengelolaan waste management, carbon offset, digitalization support ekosistem hutan bakau (mangrove).

Editor : Subhan Sabu

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network