Ini Sederet Peristiwa Penting di Tanggal 7 Januari, Berikut Ulasannya

Tim iNewsManado
Ilustrasi. (foto: parstoday)

7 Januari merupakan tanggal bersejarah bagi sebagian negara didunia. 

Peristiwa penting terjadi baik dalam maupun luar negeri yang terjadi pada tanggal 7 Januari setiap tahunnya. Beberapa di antaranya adalah, Indonesia keluar dari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) hingga Brunei Darussalam resmi gabung ASEAN.

Secara umum, berikut peristiwa penting pada 7 Januari.

 

-1325 - Alfonso IV menjadi Raja Portugal.

-1558 - Prancis mengambil alih Calais, kepemilikan kontinental Inggris terakhir

-1566 - Pius V menjadi Paus.

-1566 - Kesultanan Aceh Darussalam secara resmi menjadi Vassal dari kekaisaran Utsmaniyah dengan status Protektorat.

-1610 - Galileo Galilei memperhatikan keempat bulan terbesar Jupiter untuk pertama kalinya. Dia menamakan mereka dan sebaliknya empat bulan tersebut juga dikenal sebagai bulan Galileo.

-1782 - Bank komersial pertama di Amerika dibuka (Bank of North America).

-1785 - Seorang Prancis Jean-Pierre Blanchard dan seorang Amerika John Jeffries berkunjung dari DoverInggris ke CalaisPrancis dalam sebuah balon gas, sebagai orang-orang pertama yang menyeberangi Selat Inggris melalui udara.

-1789 - Pemilu seluruh negara Amerika Serikat pertama.

-1904 - Sinyal darurat "CQD" mulai digunakan untuk kemudian digantikan dengan sinyal "SOS" dua tahun kemudian.

Editor : Norman Octavianus

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network