Berapa Hari Puasa Syawal Dilakukan? Perhatikan Tata Caranya

Subhan Sabu
Tata cara puasa Syawal (Foto : Ilustrasi)

MANADO, iNewsManado.com - Puasa Syawal merupakan salah satu puasa sunah yang dianjurkan karena ada keutamaan di dalamnya. Berapa hari puasa Syawal dilakukan?

Idealnya puasa sunah Syawal dilakukan selama enam hari, dilakukan setelah Hari Raya Idul Fitri, yakni pada 2-7 Syawal.

Sebagaimana dijelaskan Rasulullah SAW dalam hadits yang dinarasikan Abu Sa'id Al Khudri ra, Hari Raya Idul Fitri termasuk ke dalam hari-hari haram berpuasa dalam Islam. 

أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- نَهَى عَنْ صِيَامِ يَوْمَيْنِ يَوْمِ الْفِطْرِ وَيَوْمِ النَّحْرِ

Artinya: "Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam melarang berpuasa pada dua hari yaitu Idul Fitri dan Idul Adha." (HR. Muslim).

Jika mengacu pada kalender Masehi, maka puasa Syawal sudah dapat dimulai pada Minggu (23/4/2023).

Editor : Subhan Sabu

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network