BPOM Temukan Vitamin C Injeksi Ilegal, Ini Daftar 10 Produk yang Perlu Diwaspadai

Muhammad Sukardi
BPOM temukan Vitamin C injeksi ilegal. Foto/Instagram

Bahkan, penggunaan vitamin C injeksi ilegal dapat meningkatkan risiko timbulnya infeksi apabila suntikan vitamin C tidak dilakukan oleh tenaga kesehatan yang berwenang. 

Oleh karena itu, BPOM sangat mengimbau kepada masyarakat untuk bijak menggunakan vitamin C injeksi. Jika memang dirasa perlu menerima vitamin C injeksi, gunakan sesuai indikasi yang disetujui dan dilakukan oleh tenaga kesehatan yang berwenang. 

"Waspada dengan klaim iklan yang berlebihan. Pastikan juga untuk membeli vitamin C injeksi pada sarana pelayanan kesehatan yang memiliki izin, tidak membelinya secara online, karena vitamin C injeksi wajib dibeli dengan resep dokter," tambah BPOM.

Artikel ini telah tayang di SINDOnews dengan judul: BPOM Temukan Banyak Merek Produk Vitamin C Injeksi Ilegal, Ini Daftarnya!

 

Editor : Fabyan Ilat

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network