Jalinan Asmara Leonardo DiCaprio dan Camila Morrone Kandas, Ini Penyebabnya

Annastasya Rizqa
Leonardo DiCaprio dan Camila Morrone putus. Foto/Istimewa

Sebelumnya, Leonardo DiCaprio memutuskan berkencan dengan Camila Morrone pada 2018.

Kala itu, perbedaan usia antara bintang film Titanic itu pun menjadi sorotan yakni mencapai 22 tahun.

Meski perbedaan usia mereka cukup jauh, namun seorang sumber dari pihak Dicaprio mengatakan bahwa sang aktor sangat mencintai Morrone dan ingin mempersiapkan pertunangan. Sayang, jalinan asmara mereka harus kandas di tengah jalan.

 

Editor : Fabyan Ilat

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network