Paparan matahari
Cahaya matahari bisa menjadi sesuatu yang menyehatkan. Namun, terlalu banyak mendapatkan paparan sinar matahari dapat memicu terjadinya respons alami tubuh berupa inflamasi. Paparan sinar matahari dan panas berlebih biasanya membuat area kantun mata menjadi lebih bengkak.
Eksim
Penderita eksim bisa mengalami masalah kantung mata bengkak ketika berada di udara yang kering. Masalah kulit ini juga bisa memicu iritasi di sekitar mata dan kelopak mata sehingga kantung mata tampak membesar.
Editor : Fabyan Ilat
Artikel Terkait