get app
inews
Aa Read Next : Tahapan Pencoblosan dalam Pemilu Selesai, Kakanwil : Tetap Jaga Kerukunan dan Persatuan

Pimpin Apel Pagi, Ini yang Disampaikan Kakan Kemenag Kota Manado

Senin, 29 Mei 2023 | 11:42 WIB
header img
Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Manado memberikan beberapa penyampaian pada apel pagi yang digelar di halaman kantor, Senin (29/5/2023) (Foto : Istimewa)

MANADO, iNewsManado.com - Seluruh jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Manado melaksanakan apel pagi yang biasa dilakukan setiap hari Senin.

Kepala Kantor (Kakan) Kemenag Kota Manado Hj. Rogaya Udin menjadi pembina pada pelaksanaan apel pagi yang diikuti ASN dan PPNPN Kemenag Manado di halaman kantor, Senin (29/5/2023).

Dalam penyampaian, mantan Kakan Kemenag Kota Bitung itu mengatakan terkait persiapan pemberangkatan Jamaah Haji.

"Saat ini Kemenag Manado melalui Seksi PHU sementara mempersiapkan pemberangkatan jamaah haji Kota Manado," ujar Rogaya.

Diketahui, Kota Jamaah Haji asal Kota Manado berjumlah 210 orang. Untuk pemberangkatan ke embarkasi Balikpapan pada 15 Juni 2023. 

Editor : Subhan Sabu

Follow Berita iNews Manado di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut