4 Tips Agar Vertigo Tidak Kambuh Lagi yang Wajib Anda Ketahui
Jum'at, 24 Februari 2023 | 16:34 WIB

3. Stop merokok
Tips agar Vertigo tidak kambuh lagi yang berikutnya adalah berhenti merokok. Perokok rentan terkena vertigo. Sejumlah senyawa berbahaya bagi rokok bisa memicu vertigo lewat sistem saraf otak.
4. Hidup sehat
Tips agar Vertigo tidak kambuh lagi yang berikutnya adalah menerapkan hidup sehat. Hidup sehat dan sering mengontrol tekanan darah hingga kolesterol bisa mencegah terjadinya vertigo. Mengonsumsi makanan sehat dan seimbang, serta istirahat atau tidur yang cukup dan hindari stres merupakan solusi cegah vertigo.
Itulah beberapa Tips agar Vertigo tidak kambuh lagi. Semoga bermanfaat!
Editor : Fabyan Ilat