Nama Muhammad dan Maria Seret Manajemen Holywings Indonesia ke Ranah Hukum
Jum'at, 24 Juni 2022 | 15:56 WIB

"Berdasarkan laporannya dugaan penistaan agama. Karena Muhammad identik dengan Islam, Maria identik dengan Katolik," katanya.
Zulpan menyebut, saat ini laporan telah diterima jajaran di Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya dan tengah didalami.
"Polda Metro sedang mendalami dan akan menindaklanjutinya," tutur Zulpan.
Editor : Fabyan Ilat