Ini Daftar Senjata Canggih yang Dimiliki Kopassus yang Jarang Diketahui

Pandika Adi Putra
Salah satu senjata canggih Kopassus. (F: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Komando Pasukan Khusus (Kopassus) merupakan salah satu pasukan Indonesia yang disegani didunia.

Dalam keberadaan Kopassus, sejumlah senjata canggih dilengkapi pada pasukan yang dijuluki Baret Merah ini. 

Senjata canggih Kopassus jadi salah satu alasan kekuatan pasukan yang dibentuk diera Presiden Soekarno tersebut. 

Ada beberapa senjata legendaris Kopassus yang digunakan sejak awal pembentukannya. 

Kopassus dibentuk berdasarkan UU pada 16 April 1952 sesuai Instruksi Panglima Tentara dan Teritorium III Nomor 55/Instr/PDS/52 pada masa pemerintahan Presiden Soekarno.

 

Berikut daftar lengkap senjata canggih Kopassus:

 

1. Bren


(F: Istimewa)

Senjata yang termasuk dalam kategori senapan mesin ringan (SMR) ini sudah diproduksi sejak 1930 oleh Inggris. Senapan ini dipakai oleh Kopassus sejak 1952 hingga 1991 akhir. 

Senapan ini merupakan hasil modifikasi dari ZB vz buatan Cekoslovakia. Keandalan dan kemampuannya diuji oleh Angkatan Darat Inggris dalam kompetisi senjata api pada 1903.

Bren mulai terkenal saat Perang Dunia II yang dipakai dalam pertempuran Falkland dan Perang Korea. Selain itu senjata ini juga digunakan pasukan Allied Force Netheelands East Indies saat peristiwa berdarah 10 November 1945 di Surabaya.

Kopassus pernah menggunakan senjata ini untuk memberantas pemberontakan dan gerakan separatis di Indonesia.

Editor : Fabyan Ilat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network