get app
inews
Aa Text
Read Next : Ini 7 Sayuran Pemicu Asam Lambung yang Wajib Dihindari

Ini 7 Menu Makanan yang Cocok bagi Penderita Asam Lambung

Sabtu, 26 Februari 2022 | 17:01 WIB
header img
Ilustrasi. (Foto: Shutterstock)

5. Daging rendah lemak

Penderita asam lambung tidak dianjurkan untuk mengonsumsi makanan berlemak tinggi karena akan menambah produksi asam jauh lebih banyak.

Namun Anda masih bisa mengonsumsi semua daging merah, daging ayam, dan seafood asalkan rendah lemak.

Kandungan lemak yang rendah dalam makanan ini dapat membantu memulihkan berbagai keluhan yang muncul karena naiknya asam lambung. Hanya saja, Anda perlu memperhatikan cara pengolahannya maupun bagian lemak daging.

 

6. Buah-buahan

Buah-buahan yang rendah asam aman dikonsumsi penderita asam lambung.

Beberapa buah yang aman bagi penderita asam lambung adalah pisang, pepaya, melon, apel, dan pir. Hindari buah-buahan sitrus seperti jeruk, lemon, jeruk nipis, serta jeruk bali yang bisa merangsang kenaikan asam lambung ke dada dan kerongkongan.

 

7. Yogurt

Yogurt aman dikonsumsi penderita asam lambung karena bisa membantu meredakan gejala maag.

Ini karena yogurt memberikan efek menenangkan bagi dinding lambung sekaligus membantu mengendalikan rasa tidak nyaman pada perut.

 

Editor : Fabyan Ilat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut