get app
inews
Aa Text
Read Next : Cara Redakan Gejala Flu dengan Cepat, Konsumsi Sayuran Super Ini!

Ini Manfaat Buah Salak yang Jarang Diketahui Orang

Sabtu, 08 Januari 2022 | 09:28 WIB
header img
Manfaat buah salak yang jarang diketahui orang. (Foto: Freepik)

JAKARTA, iNews.id - Mengonsumsi buah-buahan sangat baik untuk kesehatan, sebab buah merupakan salah satu sumber serat makanan yang baik untuk tubuh. Seperti halnya dengan buah salak. 

Buah yang memiliki kulit kasar seperti sisik ular ini ternyata memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Buah salak memiliki bentuk bundar dan agak sedikit kerucut. Tektur dagingnya kenyal. Salak Enak dimakan secara langsung atau dijadikan manisan. 

Dalam bahasa Inggris, salak disebut snake fruit. Buah ini disebut snake fruit karena kulitnya mirip dengan sisik ular. 

Buah ini cocok disantap sehari-hari, sebab salak memiliki kandungan nutrisi berupa vitamin, karbohidrat, protein, kalsium, fosfor, dan masih banyak lagi. 

Penasaran apa saja manfaat buah salak yang jarang diketahui banyak orang? Berikut ulasannya dirangkum pada Sabtu (8/1/2022). 

1. Penguat Daya Ingat

Karena nilai gizinya yang lebih tinggi, salak disebut sebagai buah yang baik untuk otak. Kandungan kalium dan pektin yang tinggi dalam salak mampu membantu meningkatkan fungsi kognitif otak yang bisa menguatkan daya ingat.

2. Baik untuk Ibu Hamil

Editor : Norman Octavianus

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut