Wajib Simak! Ini 6 Tips Turunkan Kolesterol Dimasa Liburan
Selasa, 28 Desember 2021 | 09:44 WIB
4. Kedelai
Mengonsumsi kedelai atau protein kedelai untuk protein telah terbukti mencegah penyakit jantung koroner dengan menurunkan kolesterol LDL dan trigliserida. Protein kedelai terdapat pada tahu, tempe, susu kedelai, yogurt kedelai, edamame, kacang kedelai, dan masih banyak produk makanan lain yang berbahan dasar kedelai.
Editor : Norman Octavianus