Polda Gorontalo Pecat 2 Oknum Polisi Tersangka Pembunuhan
Selasa, 11 Oktober 2022 | 10:13 WIB

Namun demikian Kapolda Helmy tidak akan ragu memberikan penghargaan kepada anggota yang berprestasi.
“Kepada anggota yang berprestasi, maka saya akan berikan penghargaan. penghargaan tersebut dapat berupa promosi jabatan, diberi kesempatan untuk melaksanakan pendidikan maupun penghargaan lainnya,” ujarnya.
Editor : Fabyan Ilat