get app
inews
Aa Text
Read Next : Misteri Mortir Serbia di Papua, Badan Pemantau Senjata Inggris Beber Fakta

Terungkap! Basmi Separatis di Papua, BIN Diduga Beli Ribuan Mortir dari Serbia

Jum'at, 03 Juni 2022 | 19:02 WIB
header img
Mortir asal Serbia yang tidak meledak ditemukan warga di Pegunungan Bintang, Papua. (F: Reuters)

Juru bicara dan kantor kepala eksekutif PT Pindad tidak menjawab pertanyaan rinci dari Reuters tentang bagaimana mortir itu diperoleh atau siapa yang menggunakannya.

 Salah satu komisaris perusahaan, Alexandra Wuhan, menolak untuk membahas secara spesifik pembelian, tetapi mengatakan: "Pindad berkewajiban dan tunduk pada hukum, aturan, dan peraturan Indonesia tentang pengadaan senjata militer dan sipil, begitu juga BIN sebagai pengguna akhir. Pindad tidak dapat bertanggung jawab atas kapan dan di mana senjata digunakan oleh pihak berwenang Indonesia. Kami tidak memiliki kendali seperti itu."

 

Editor : Fabyan Ilat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut