Wow, Monyet Hantu Masuk 224 Spesies Dilindungi Ditemukan
Rabu, 26 Januari 2022 | 14:47 WIB
Dua karakteristik pembeda utama adalah cincin putih lebar di sekitar matanya dan kumisnya yang mengarah ke depan.
“WWF, bekerja sama dengan Fauna and Flora International, menangkap gambar monyet menggunakan jebakan kamera pada 2018. FFI melaporkan penemuan itu akhir tahun lalu,” tulis laporan di laman AP News yang dikutip SINDOnews dari situs berita dailymail, Rabu (26/1/2022).
Monyet Hantu adalah kandidat untuk terdaftar sebagai spesies yang terancam punah dalam Daftar Merah IUCN. Sebab, saat ini hanya 200-250 yang diperkirakan bertahan hidup di alam liar, di beberapa tempat.
Editor : Fabyan Ilat