Manado Deflasi 0,22 Persen di Bulan Mei, Angkutan Udara Jadi Penyumbang Terbesar
Senin, 05 Juni 2023 | 17:37 WIB
"Kelompok perumahan, air, listrik dan bahan bakar rumah tangga sebesar 0,60 persen dan kelompok kesehatan sebesar 0,29 persen," kata Asim.
Dua kelompok pengeluaran yang mengalami penurunan indeks, yaitu kelompok Rekreasi, Olahraga dan Budaya sebesar 1,02 persen dan kelompok informasi, komunikasi dan jasa keuangan sebesar 0,02 persen, sedangkan kelompok pendidikan cenderung stagnan.
"Penyumbang inflasi terbesar secara month to month (mtm) pada bulan Mei 2023 yaitu bawang merah sebesar 0,1212 persen, sedangkan penyumbang deflasi terbesar adalah angkutan udara sebesar 0,5686 persen," pungkasnya.
Editor : Subhan Sabu