get app
inews
Aa Read Next : Sukses Seperti Negara Jepang, Berikut Ini 5 Hal yang Patut Dicontoh

Mengerikan! Ini 7 Tradisi Kecantikan yang Unik di Dunia, Ada dari Indonesia

Kamis, 06 Januari 2022 | 09:25 WIB
header img
Tradisi kecantikan yang unik di dunia. (Foto: Dreamstime.com)

JAKARTA, iNews.id - Setiap negara di dunia memiliki bermacam tradisi yang berbeda-beda dari setiap sukunya. Beberapa diantaranya mempunyai keunikan tersendiri yang bisa membuat orang terheran-heran dan penasaran. Seperti halnya dengan tradisi kecantikan yang ada diberbagai negara di dunia ini. 

Ada banyak tradisi kecantikan paling mengerikan yang tersimpan di berbagai negara. Bahkan, beberapa di antaranya terlihat ekstrem dan unik. 

Misalnya, perempuan di berbagai belahan dunia yang terpaksa melalui tradisi aneh serta unik dan seringkali menyakitkan untuk mencapai standar kecantikan dalam masyarakat. 

Tak jarang, tradisi ini menyebabkan luka fisik maupun rasa sakit bagi para perempuan. Namun, beberapa tradisi tetap dilakukan karena sudah dianggap sebagai budaya yang melekat dalam masyarakat yang bersangkutan. 

Berikut beberapa tradisi unik yang dilakukan oleh perempuan dari berbagai belahan dunia, dirangkum pada Kamis (6/1/2022). 

1. Penutup Hidung, Suku Apatani

Suku Apatani tinggal di lembah Ziro, di negara bagian Arunachal Paradesh di India, Timur Laut. Para wanita suku Apatani terkenal sangat cantik dan dianggap yang paling cantik di antara suku Arunachal.

Editor : Norman Octavianus

Follow Berita iNews Manado di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut