Minions Urutan 1 Ranking BWF, Ini Ranking Lengkap Pebulutangkis Indonesia

Basudiwa Supraja
Minions Urutan 1 Ranking BWF, Ini Ranking Lengkap Pebulutangkis Indonesia Marcus/Kevin. (Foto: PBSI)

Lalu, pasangan Pramudya Kusumawardhana/Yeremia Yacob Rambitan justru turun dua peringkat dari 21 (52497 poin). Sementara Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin naik cukup signifikan sebanyak tiga tingkat dari 29 ke 26 dengan mengemas poin 48817 poin.

Sedangkan di sektor ganda putri, Greysia Polii/Apriyani Rahayu yang dipastikan berpisah usai gelaran All England 2022 kemarin masih bertahan di urutan keenam dunia dengan 96375. Adapun pasangan ganda campuran Praveen Jordan/Melati Daeva juga bertahan di peringkat kelima dunia (93949 poin).

 



Editor : Fabyan Ilat

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update