get app
inews
Aa Text
Read Next : Cek Fakta: Ini Persamaan dan Perbedaan TBC dan Covid-19

Waspada Penyakit TBC, Berikut Gejala dan Langkah Pencegahannya

Senin, 07 Februari 2022 | 10:25 WIB
header img
Waspada penyakit TBC. (Foto ilustrasi: iStock)

- Tutupi mulut saat bersin, batuk, dan berbicara. Lebih baik menggunakan masker jika berinteraksi dengan orang lain. Jika bersin atau batuk menggunakan tissue untuk menutup mulut, segera buang ke tempat sampah.

- Jangan membuang dahak atau meludah sembarangan.

- Memastikan rumah dan kamar memiiki sirkulasi udara yang baik.

- Memisahkan alat makan yang biasa digunakan dengan alat makan anggota keluarga yang lain.

Gejala TBC

Perlu diketahui bahwa penyakit tbc memiliki dua jenis yaitu tbc aktif dan tbc laten. Dimana tbc aktif berarti bakterinya sudah menyebar. Orang yang terkena tbc aktif akan merasa sakit dan mengalami gejala sebagai berikut:

- Gejala utamanya adalah batuk secara terus menerus selama lebih dari 2-3 minggu

- Batuk mengeluarkan darah atau berdahak

- Dada terasa sakit

- Berat badan turun dan nafsu makan hilang

- Berkeringat dimalam hari

- Mudah lelah

- Sesak nafas

Sedangkan pada kasus gejala tbc laten, bakteri tbc yang masuk kedalam tubuh sudah tidak aktif sehingga tidak dapat menyebarkan ke orang lain, juga tidak memiliki gejala.

Editor : Norman Octavianus

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut