Bacok Korban Pakai Parang, Pelaku Pembunuhan Sadis di Desa Kokoleh Ditangkap Polisi
Sabtu, 29 Januari 2022 | 16:57 WIB

Sesaat kemudian terduga pelaku langsung menikam korban sebanyak tiga kali dengan pisau miliknya, yang mengakibatkan korban meninggal dunia.
“Lelaki TT diamankan saat sedang berada di Desa Paslaten, pada hari Sabtu (29/1/2022) sekitar pukul 03.00 Wita. Saat ini terduga pelaku bersama barang bukti sudah berada di Mako Polres Minut untuk diproses hukum lebih lanjut,” pungkas Kombes Pol Jules Abraham Abast.
Editor : Fabyan Ilat