Ngeri, Mumi Masih Utuh Ditemukan Dekat Piramida Saqqara Mesir
Kamis, 16 Desember 2021 | 17:49 WIB

Itu terlihat dari tutup sarkofagus yang ditutup dengan mortar pada zaman kuno, untuk mengawetkan mumi tersebut.
“Jika ada mumi di dalam sarkofagus batu kapur, berarti orang ini kaya,” katanya.
Editor : Fabyan Ilat